Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Parodi » Begitulah Demi

Begitulah Demi

  • account_circle admin
  • calendar_month Rab, 5 Jul 2023
  • visibility 116
  • comment 0 komentar

Oleh : Niam At Majha

Saya berselancar di dunia maya dengan lihat lihat status di Whatsapp dan Reels di Instagram dan cuitan di Twitter dan pertanyaan Apa yang Anda Pikirkan di Facebook sambil menikmati secangkir kopi dalam sendirian dan keterasingan dari orang orang yang sibuk dengan ke si bukannya masing masing. Meja tempat saya ngopi hingga saat ini tak pernah ada yang menduduki, seakan sudah terpesan sebelumnya. Setiap kali saya datang ke tempat ini selalu saja kosong, tak berpenghuni, atau jangan jangan sengaja di siapkan buat saya menyendiri sambil mengamati hiruk pikuk hulu hilir orang-orang yang pada datang dengan berbagai macam rencana kepentingan.

Setelah beberapa jam saya berselancar di dunia maya tersebut saya menemukan sebuah status yang intinya apa yang di lakukan saat ini dan yang akan mendatang adalah semuanya demi rakyat, demi negara, demi bangsa, demi agama, dan demi demi yang lainnya. Saat saya melihat dan mengetahui ungkapan tersebut, dalam nalar saya berfikir begitu hebatnya orang tersebut seakan hidupnya, waktunya, tenaganya tercurah kan untuk orang lain, begitu mulia seperti pahlawan meski kesiangan.

Sedangkan saya sendiri semua apa yang saya jalani, saya lakukan hanya untuk diri sendiri, memikirkan apa yang terbaik buat diri saya sendiri, karir saya, kenikmatan dan kebahagiaan saya pribadi, egois memang tapi bagaimana lagi, saya baru mampu berbuat yang seperti itu.

Begitulah demi, kalimat sederhana yang seringkali dibuat senjata untuk menyakinkan orang banyak, guna untuk mengambil simpati dari sekian orang dengan bumbu-bumbu dalih yang teramat meyakinkan bagi siapa saja yang menderngarkannya. Akan tetapi bagaimana lagi beginilah yang terjadi dan begitulah demi yang semakin hari dengan bertambahnya bulan ungkapan tersebut sering diujarkan dan menjadi kalimat yang laris manis untuk mendapatkan simpati, empati, kepercayaan dari banyak orang.

“Mas…mas… kau menulis begini karena biar ada orang yang mau membaca celotehanmu dalam Parodi setiap hari Rabu, kalau diruntut disamakan kan sama saja dengan demi akan tetapi dengan maksud dan tujuan yang berbeda,”

Setelah mendengar apa yang dikatakan teman saya tersebut dan saya angan-angan dengan berfikir mendalam, ternyata ada benarnya juga. Saat ini, termasuk saya banyak yang berbusa-busa merasa paling sosial, paling perhatian di lingkungan, pemerhati apa saja dengan jargon semuanya itu demi kita semua, masalah kita semua, dan masalah lainnya. Akan tetapi yang seperti itu, malahan berlindung, mencari, memanfaatkan sebuah kalimat begitulah demi, dan pada pungkasnnya yaitu demikian dan sekian dan terima kasih.

  • Penulis: admin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Nilai Tersirat dari Film Disney . Photo by Jeremy Yap on Unsplash.

    Nilai Tersirat dari Film Disney

    • calendar_month Jum, 21 Okt 2022
    • account_circle admin
    • visibility 123
    • 0Komentar

    Oleh : Inayatun NajikahBeberapa waktu yang lalu, saya sempat menemukan postingan seseorang di media sosial. Hal yang ia bagikan adalah sesuatu yang saya sendiri pun tak menduganya. Sesuatu yang tak banyak orang lain mengetahuinya. Nilai positif yang ada pada beberapa film disney. Cerita disney memang sarat akan cerita imajinatif yang sangat disukai anak-anak. Bahkan bukan […]

  • Rakercab Ma’arif Temanggung, Ma’arif Jateng Paparkan 10 Program Unggulan

    Rakercab Ma’arif Temanggung, Ma’arif Jateng Paparkan 10 Program Unggulan

    • calendar_month Sel, 17 Jun 2025
    • account_circle admin
    • visibility 124
    • 0Komentar

      Pcnupati.or.id-Temanggung – Lembaga Pendidikan Ma’arif NU Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (LP. Ma’arif NU PCNU) Temanggung menyelenggarakan Rapat Kerja Cabang (Rakercab) pada Selasa (17/6/2025) bertempat di Hall Babussalam NU, Kompleks INISNU Temanggung. Kegiatan ini merupakan forum tertinggi LP Ma’arif NU di tingkat cabang yang bertujuan merancang program kerja jangka pendek tahun 2025 serta program strategis […]

  • Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan, UPZISNU MWC Tayu Galakkan Program Koin 5000

    Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan, UPZISNU MWC Tayu Galakkan Program Koin 5000

    • calendar_month Sel, 21 Okt 2025
    • account_circle admin
    • visibility 425
    • 0Komentar

      PATI – Unit Pengelola Zakat, Infak, dan Sedekah (UPZIS) Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Tayu, Kabupaten Pati, meluncurkan program Koin 5.000. Program ini dijalankan guna mendukung layanan kesehatan. Ketua UPZIS MWCNU Tayu, Moh Fatchurrohman, menyatakan bahwa program Koin 5.000 adalah wujud nyata gerakan kepedulian warga Nahdliyyin dalam membantu sesama. Melalui program ini, infak […]

  • Ramadan itu Bulan Produktif!

    Ramadan itu Bulan Produktif!

    • calendar_month Rab, 19 Mar 2025
    • account_circle admin
    • visibility 112
    • 0Komentar

      Oleh Hamidulloh Ibda*   Gambaran kita pasti selama Ramadan itu nglemprek, lemes, lemah, letih, lesu, lunglai, letoi, dan sejenisnya. Ada yang demikian, ada yang tidak. Tapi bagi saya, Ramadan itu bulan produktif.   Bulan Ramadan sering kali dipandang sebagai bulan yang penuh dengan ibadah dan refleksi diri dengan “lemahnya” fisik kita. Namun, lebih dari […]

  • PCNU PATI - Hari Santri dan Bursa Jodoh. Photo by Mufid Majnun on Unsplash.

    Hari Santri dan Bursa Jodoh

    • calendar_month Kam, 20 Okt 2022
    • account_circle admin
    • visibility 121
    • 0Komentar

    Oleh: Maulana Karim Sholikhin* Hari Santri 22 Oktober adalah suatu ‘monumen’ perjuangan kalangan santri. Begitu luar biasanya jasa kaum sarungan ini kepada negeri, hingga harinya pun diperingati di jagad Indonesia bi washilati Keppres Nomor 22 Tahun 2015. Penulis sempat berfikir, adakah tujuan tersembunyi Pak Jokowi membuat Keppres itu? (Pembaca jangan su’udz dzon dulu). Ahaa… Sampai […]

  • Bebas Buta Huruf Al Qur’an Diterapkan Mahasiswa KKN IPMAFA di Sentul

    Bebas Buta Huruf Al Qur’an Diterapkan Mahasiswa KKN IPMAFA di Sentul

    • calendar_month Jum, 26 Jul 2019
    • account_circle admin
    • visibility 135
    • 0Komentar

    CLUWAK-Masih adanya beberapa warga Desa Sentul, Cluwak terutama kalangan lansia membuat mahasiswa KKN IPMAFA tancap gas memberikan wadah pembelajaran al-quran. Hal ini senada dengan tema KKN 2019, ‘Optimalisasi Peran Komunitas Menuju Masyarakat yang Berdaya, Berbudaya dan Religius’. Kegiatan tersebut bernama : #2019 bebas buta huruf al Qur’an. Banyaknya kalangan lansia yang ikut disebabkan mahalnya biaya […]

expand_less