Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita » SMPIT ITTIHADUL MUWAHIDIN Sowan Ke PCNU Pati

SMPIT ITTIHADUL MUWAHIDIN Sowan Ke PCNU Pati

  • account_circle admin
  • calendar_month Jum, 13 Nov 2015
  • visibility 186
  • comment 0 komentar

Untuk mempernalkan peserta didik terhadap ormas-ormas yang berada di Kabupaten Pati, maka Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu melakukan silaturahmi ke berbagai ormas di Pati, yang pada kesempatan sebelumnya  ke Majlis Ulama Indonesia (MUI) dan pada  hari  Selasa (10/11/2015) bertepatan dengan Hari Pahlawan silaturahmi ke Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama.
            “Saya selaku kepala sekolah mengucapkan banyak terima kasih kepada pihak Nahdalatul Ulama yang menerima kami dengan senang hati, silaturrahmi ini adalah bentuk pengembangan pelajaran Sejarah Islam di SMPIT kami, sebelumnya kemarin kami berkunjung di Majlis Ulama Indonesia (MUI) dan sekarang di Nahdlatul Ulam dan rencananya setelah ini akan bersilaturahmi ke Pesantren. Harapan kami anak didik kami tidak hanya mendapat pelajaran secara teori melainkan melihat secara langsung yaitu praktek,”jelas Yusri Herman, S. Ag. MM  selaku kepala sekolah.
            Dalam silaturahmi ini, pihak SMPIT Ittihadul Muwahidin    mengharapkan Nahdlatul Ulama memberikan Tausiah dengan tema Peran Generasi Muda Pada Zaman Rosulullah. Tema tersebut di ambil agar generasi sekarang mampu meneladani serta mengambil suritauladan pemuda pada zaman rosulullah.
            Ratna Andi Irawan yang di tunjuk oleh PCNU untuk memberikan Tausiah kepada siswa-siswi SMPIT Ittihadul Muwahidin karena ini termasuk dalam program kerja Lakpesdam yaitu Kajian.
            “Generasi Muda pada zaman Nabi sudah menjalankan tugas yang berat dan signifikan, baik tangung jawab perang seperti Ali bin Abi Tholib, tanggung jawab belajar bahasa asing seperti Zaid bin Tsabit dan tanggung jawab dakwah seperti Mus’ab bin Umair, kesemua pemudah tersebut rata-rata umurnya di bawah 20 tahun, makan dari itu kita sebagai generasi sekarang harus mampu memberikan peran penting untuk agama dan negara,”jelas Ratna Andi Irawan.
            Andi menambahkan ada beberapa sifat, mental dan keteladanan yang perlu di contoh oleh generasi mudah saat ini, yaitu kehausan mereka akan ilmu dan selalu mencarinya, kecintaan mereka dalam menjalankan agama dan ajarannya, walaupun masih muda mereka memiliki pemikiran yang besar dan mengemban tugas yang besar pula dan yang lebih penting yaitu patuh dan taat pada perintah, nasihat orang tua dan guru.
            Para peserta yang kurang lebihnya berjumplah 90 siswa/siswi dan guru pembimbing, mendengarkan Tausiah yang telah di berikan oleh Ketua Lakpesdam Ratna Andi Irawan begitu antusias dan semangat.  Acara berakhir dengan memberikan kenang-kenangan oleh kepala sekolah SMPIT Ittihadul Muwahidin Yusri Hermawan kepada Pemateri.(ni)
           
  • Penulis: admin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ranting NU Pasucen Mengawali Gerakan Wakaf Uang dengan Menggelar Seminar

    Ranting NU Pasucen Mengawali Gerakan Wakaf Uang dengan Menggelar Seminar

    • calendar_month Rab, 22 Okt 2025
    • account_circle admin
    • visibility 3.648
    • 0Komentar

    pcnupati.or.id. – Ranting NU Wonokerto Pasucen, Kecamatan Trangkil, Kabupaten Pati memggandeng BPR Artha Mas Abadi menyelenggarakan seminar bertajuk ‘Wakaf Uang: Instrumen Kemajuan Ummat’. Kegiatan ini dilaksanakan pada Senin (19/10) di halaman Kantor Ranting NU Wonokerto Pasucen dalam rangka menyongsong hari santri 2025. Mumu Mubarok, Direktur Utama Artha Mas Abadi menegaskan bahwa, kegiatan semacam ini diharapkan […]

  • Tabligh, Dekadensi Moral Pemuda Akibat Narkoba

    Tabligh, Dekadensi Moral Pemuda Akibat Narkoba

    • calendar_month Kam, 30 Mar 2017
    • account_circle admin
    • visibility 155
    • 0Komentar

    Jajaran Sie Pendidikan Panti Asuhan Darul Hadlanah Yayasan Muslimat NU Pati, menggelar tabligh dengan mengambil tema Dekadensi Moral Pemuda Akibat Narkoba, Senin , 27 Maret 2017, malam.             Tema tersebut di ambil karena banyak pertimbangan, apabila kita mengamati realita yang ada ditengah masyarakat, budaya mengkonsumsi narkoba sudah menjadi hal yang biasa, bahkan tidak hanya dikonsumsi […]

  • Periode Depan 98 Persen Pelajar NU Pati, Hendaki Kembangkan Literasi

    Periode Depan 98 Persen Pelajar NU Pati, Hendaki Kembangkan Literasi

    • calendar_month Sab, 10 Jul 2021
    • account_circle admin
    • visibility 145
    • 0Komentar

    PATI – Sebanyak 98 persen lebih responden menginginkan kepengurusan PC IPNU IPPNU Periode 2021-2023 lanjutkan kembangkan literasi yang sudah dimulai oleh periode sebelumnya. Hal ini nampak terlihat dari hasil survey bursa calon ketua PC IPNU IPPNU Kabupaten Pati periode 2021-2023. Survey tersebut dilakukan oleh Badan Student Crisis Center (BSCC) PC IPNU Kabupaten Pati pada 28 […]

  • Lazisnu Salatiga Bantu Korban Banjir Pati

    Lazisnu Salatiga Bantu Korban Banjir Pati

    • calendar_month Sab, 21 Jan 2023
    • account_circle admin
    • visibility 121
    • 0Komentar

    pcnupati.or.id. – PATI – Lagi, PC Lazisnu Pati menerima bantuan dari PC Lazisnu Kota Salatiga, Sabtu (21/01). Penyerahan donasi tersebut sebagai bentuk peduli kemanusiaan dari PC Lazisnu Salatiga untuk warga Pati yang terdampak banjir. Selain mebyalurkan donasi, dalam misi kemanusiaan ini, tim PC Lazisnu Kabupaten Salatiga yang diwakili oleh ketua dan beberapa timnya juga menyampaikan […]

  • Sempat Hina Koin NU, Kadus Botok Winong Akhirnya Minta Maaf

    Sempat Hina Koin NU, Kadus Botok Winong Akhirnya Minta Maaf

    • calendar_month Ming, 30 Okt 2022
    • account_circle admin
    • visibility 134
    • 0Komentar

    PATI-Seorang perangkat desa di Kecamatan Winong nyaris dipolisikan lantaran dianggap menghina Nahdlatul Ulama (NU). Itu buntut dari postingannya di media sosial facebook tentang Koin NU.Ketua Pimpinan Anak Cabang (PAC) GP Ansor Winong Sabar Halim mengemukakan, pria yang menjabat sebagai Kadus Botok, Desa Bumiharjo, Kecamatan Winong sempat mengunggah foto kaleng Koin NU dengan narasi yang cenderung […]

  • Launching Jurnal Khittah Lakpesdam NU Pati Edisi II

    Launching Jurnal Khittah Lakpesdam NU Pati Edisi II

    • calendar_month Kam, 15 Okt 2015
    • account_circle admin
    • visibility 124
    • 0Komentar

    Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia(Lakpesdam) NU Pati telah meluncurkan Jurnal Khittahnya edisi II. Jurnal yang terbit satu tahun dua kali secara berkala pada edisi kali ini mengangkat Wiraswasta Strategi Kemandirian NU, melalui tema tersebut dengan harapan warga Nahdliyin akan bermandiri dalam hal ekonomi. “Untuk sementara ini Lakpesdam konsentrasi dalam kajian dan penelitian, sedangkan […]

expand_less