Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kolom » 4 Karakter yang Wajib Dimiliki Seorang Pemimpin

4 Karakter yang Wajib Dimiliki Seorang Pemimpin

  • account_circle admin
  • calendar_month Sel, 1 Nov 2022
  • visibility 55
  • comment 0 komentar

Oleh: Angga Saputra

Pcnupati.or.id . – Menjadi seorang pemimpin dalam sebuah organisasi bukanlah hal yang mudah. 

Kepemimpinan memiliki beberapa fungsi penting menuju keberhasilan sebuah organisasi. Salah satunya, dengan memberikan visi yang jelas di dalam tubuh organisasi. Dalam hal itu, pemimpin perlu menjelaskan visi yang harus dilakukan para anggota untuk mencapainya.

Lebih dari itu, pemimpin harus bisa menginspirasi dan memotivasi para anggotanya. Juga, mengkoordinasikan tindakan pribadi demi kemajuan bersama.

Berikut empat karakter yang wajib dimiliki seorang pemimpin versi pcnupati.or.id. 

  1. Memahami Gaya Kepemimpinan.
    Sebagai seorang pemimpin, kalian wajib tahu seperti apa gaya kepemimpinan kalian dalam menjalankan roda organisasi. Perlu kalian catat, apakah cara memimpin yang baik sudah kamu miliki? Apakah kamu sudah memenuhi syarat menjadi pemimpin yang ideal?. Tanyakan hal itu pada diri kalian sendiri. Kalian perlu mengetahui kekuatan serta kelemahan pada diri kalian dalam menjadi pimpinan.
  2. Menjadi Role Model bagi Para Anggota.
    Sebagai seorang pemimpin, ada harus bisa menjadi inspirasi para anggota. Contohkan perilaku dan karakteristik yang kuat kepada anggota. 
  3. Bangun Komunikasi yang Baik.
    Menjadi pemimpin yang baik, harus bisa menjalin hubungan yang baik dengan anggotanya. Perlu rasa saling percaya antara pemimpin dengan anggota. 
  4. Jangan Menuntut untuk Disegani.
    Meskipun anda adalah seorang pemimpin, tetapi jangan banyak meminta untuk disegani atau dihormati. 

Perlu kalian ketahui, rasa hormat tidak bisa dibeli melainkan hanya bisa diperoleh. Kamu bisa mendapat penghormatan dari para anggota apabila kamu mau belajar untuk menghormati gagasan atau pendapat dari para anggotamu terlebih dahulu. Barulah mereka akan menghormatimu karena merasa diperlukan.

  • Penulis: admin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • LTN NU Pati Fokus “Perang” di Dunia Maya

    LTN NU Pati Fokus “Perang” di Dunia Maya

    • calendar_month Ming, 14 Jul 2019
    • account_circle admin
    • visibility 41
    • 0Komentar

    PATI-Kepengurusan baru Lembaga Ta’lif wan Nashr Nahdlatul Ulama (LTN-NU) menghelat rapat kerja Minggu siang (14/7). Agenda yang berlangsung di ruang pertemuan lantai 1 itu berlangsung santai meskipun membahas program-program serius. Arwani, ketua umum LTN-NU menyampaikan pamdangan-pandangannya mengenai dunia penerbitan dan jurnalistik. Menurutnya, kegiatan jurbalistik di era modern saat ini harus terfokus pada media online. Langkah […]

  • Stakeholder Dorong Pendampingan dan Pengawasan JKN-KIS, Kolaborasi Akatiga-Fatayat NU

    Stakeholder Dorong Pendampingan dan Pengawasan JKN-KIS, Kolaborasi Akatiga-Fatayat NU

    • calendar_month Jum, 10 Jun 2022
    • account_circle admin
    • visibility 43
    • 0Komentar

    PATI – Kegiatan Monev Tim Global Partnership for Social Accountability (GPSA) PC Fatayat NU Kabupaten Pati oleh AKATIGA & PP Fatayat NU berlangsung lancar. Agenda tindak lanjut dari program pendampingan dan pengawasan masyarakat terkait JKN-KIS di Kabupaten Pati ini dibukan pada Rabu (8/6) lalu di Gedung Pragolo Kabupaten Pati. “Memang jangkauan kami saat ini baru […]

  • Haul Kiai Syatibi, Gus Ghofur Semangati Santri

    Haul Kiai Syatibi, Gus Ghofur Semangati Santri

    • calendar_month Ming, 29 Sep 2019
    • account_circle admin
    • visibility 61
    • 0Komentar

    TRANGKIL-Haul ke-26 KH. Syatibi Umar Syahid di Desa Kadilangu, Trangkil berlangaung meriah. Festival rebana, gema aelawat hingga pengajian umum mewarnai acara yang dilaksanakan pada Jumat (27/9) hingga Sabtu (28/9) malam. Festival rebana yang digelar merupakan langkah untuk menjaga eksistensi rebana itu sendiri. Seperti diketahui bersama, bahwa minat pemuda untuk memainkan alat musik tradisional khususnya rebana […]

  • KKN IPMAFA mengajar TPQ di Masjid Al-Ikhlas Desa Pulorejo  Winong

    KKN IPMAFA mengajar TPQ di Masjid Al-Ikhlas Desa Pulorejo Winong

    • calendar_month Sen, 28 Agu 2017
    • account_circle admin
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Pati – Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Pemberdayaan Institut Pesantren Mathali’ul Falah (IPMAFA) yang bertempat di Desa Pulorejo, Kecamatan Winong, Kabupaten Pati menjalankan salah satu program kerja pilar pendidikan dengan mengajar kegiatan TPQ (Taman Pendidikan Al-Qur’an) di Masjid Al-Ikhlas Dukuh Mblibak belum lama ini. (Rabu, 23/08/2017) Kegiatan yang berlangsung setiap hari Senin, Rabu dan Kamis […]

  • Fatayat NU Jateng Gelar Diklat di Brimob Simangon

    Fatayat NU Jateng Gelar Diklat di Brimob Simangon

    • calendar_month Jum, 19 Nov 2021
    • account_circle admin
    • visibility 62
    • 0Komentar

    Puluhan kader Fatayat NU dari masing-masing kabupaten di Jawa tengah mengikuti Diklat Terpadu I Garfa di Semarang, 19 sampai 21 Nopember 2021 SEMARANG –  Sayap Pemudi NU, Pimpinan Wilayah Fatayat NU Jawa Tengah kembali membuat gebrakan. Diawali Jumat (19/11) pagi tadi, para pemudi tangguh tersebut telah memadati halaman Brimob Simangon Semarang.  Mereka berasal dari utusan […]

  • PCNU PATI - Twibbonize PCNU Kemerdekaan. Photo by Zoraya Project by Unsplash.

    Twibbonize PCNU Kemerdekaan

    • calendar_month Sel, 16 Agu 2022
    • account_circle admin
    • visibility 32
    • 0Komentar
expand_less