Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita » LBM NU Menyelenggarakan Bahtsul Masail se-Jawa Tengah

LBM NU Menyelenggarakan Bahtsul Masail se-Jawa Tengah

  • account_circle admin
  • calendar_month Jum, 30 Okt 2015
  • visibility 182
  • comment 0 komentar

Bahtsul Masail sebagai (diskusi agama) salah satu rutinitas Nahdliyin untuk mengupas masalah-masalah agama yang terus berkembang di tengah masyarakat  harus terus di jaga untuk menjembatani dan menjadi wadah masalah yang muncul di masyarakat. sehingga mereka mendapatkan jawaban yang benar dan maksimal. Jawaban yang benar benar dapat di pertanggungjawabkan secara syar’i.
Kali Ini Lembaga Bahtsul Masail NU bekerja sama dengan RMI  menyelenggarakan Bahtsul Masail se-Jawa Tengah. Acara ini dilaksanakan di PP Maslakul Huda Kajen. Senin (19/10) lalu dengan  dibuka secara langsung  oleh KH.Drs Imam Azis salah satu ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama.
Bahtsu yang notabene untuk menyemarakkan Haul KH Ahmad Mutamakkin menjadi terasa istimewa karena bertepatan dengan Hari Santri Nasional yang ditetapkan Presiden Jokowi pada tanggal 22 Oktober. Dalam acara tersebut, panitia berhasil mengundang pesantrenpesantren di Jawa Tengah untuk berpartisipasi dalam memecahkan masalah-masalah keagamaan. Mereka begitu semangat berdiskusi dan berargumen dengan hujjah dan dalil dan dialek bahasa masing masing. Semuanya bertujuan untuk menunjukkan kebenaran secara utuh bukan mengalahkan musuh”terang Liwa Uddin selaku ketua LBMNU Pati.
Menjadi lebih ramai dan semangat karena masalah yang di bahas itu waqiiyyah (terjadi di masyarakat), diantaranya adalah kasus  pembakaran hutan yang marak di Sumatera.  Peserta bahtsul masail merekomendasikan kepada pemerintah bahwa para pelaku (perusahaan) wajib mengganti semua kerugian yang di alami oleh masyarakat,  termasuk diyat bagi orang yang meninggal dunia. Peserta juga meminta kepada pemerintah bersikap tegas untuk membuat jera pada perusahaan perusahaan nakal bahkan sampai pada penutupan/pencabutan izin.
Liwa Uddin juga menceritakan bahwa hari itu desa Kajen khususnya PP Maslakul Huda sangat ramai sekali karena selain bahtsul Masail, juga kedatangan tamu yang merupakan kirab PBNU dari Surabaya ke Jakarta untuk memeriahkan Hari Santri Nasional yang akan di laksanakan di Masjid Istiqlal Jakarta besok Kamis tanggal 22 Oktober dan di buka oleh Presiden Jokowi sendiri. Semoga acara Bahtsul Masail ini menjadi bermanfaat bagi masyarakat luas dan menjadikan hari santri sebagai semangat baru untuk mensosialisasikan dunia pondok pesantren.
  • Penulis: admin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sempat Vakum, PAC IPNU Kayen Kembali Gelar Rutinan Majelis Sholawat

    Sempat Vakum, PAC IPNU Kayen Kembali Gelar Rutinan Majelis Sholawat

    • calendar_month Kam, 7 Okt 2021
    • account_circle admin
    • visibility 117
    • 0Komentar

      Suasana majelis sholawat yang digagas oleh pelajar NU Kayen setelah sekian lama terhenti KAYEN – PAC IPNU Kecamatan Kayen melalui Departemen Olahraga Seni dan Budaya (OSB) kembali menggelar rutinan majelis sholawat di Gedung MWC NU Kayen, Selasa (5/10/2021). Setelah beberapa bulan vakum, karena adanya perpanjangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kabupaten Pati. Kegiatan […]

  • Ngalap Berkah, Pelajar NU Rejoagung Ziarahi Makam Wali Semarang

    Ngalap Berkah, Pelajar NU Rejoagung Ziarahi Makam Wali Semarang

    • calendar_month Sab, 18 Des 2021
    • account_circle admin
    • visibility 120
    • 0Komentar

      Rombongan peziarah IPNU-IPPNU Rejoagung menziarahi makam Kiai Sholeh Darat TRANGKIL – Pimpinan Ranting IPNU IPPNU Desa Rejoagung, Trangkil mengadakan Ziarah Bareng ke beberapa makam para Wali di Semarang, yaitu makam Syekh Maulana Jumadil Kubro, Habib Hasan bin Thoha bin Yahya, dan Syekh Sholeh Darat, pada Kamis (16/12). Kegiatan ini diikuti sedikitnya 52 orang. Karim […]

  • PCNU-PATI Photo by Toa Heftiba

    Anak Bukan Boneka

    • calendar_month Jum, 16 Des 2022
    • account_circle admin
    • visibility 150
    • 0Komentar

    Oleh : Inayatun Najikah Beberapa waktu lalu, saya mendapatkan sebuah kisah. Tentang pengabdian seorang anak perempuan kepada ibunya. Pengabdian menurut saya sangat berlebihan, hingga membuatnya tak berani bahkan takut untuk bertindak atas pilihannya sendiri. Awal kisah bermula saat anak ini masih duduk di bangku SMA. Ia dipaksa untuk menikah oleh sang ibu dengan laki-laki yang […]

  • Peringati Hari Santri dan Maulid, Pemuda Desa Asempapan Gelar Jalan Sehat

    Peringati Hari Santri dan Maulid, Pemuda Desa Asempapan Gelar Jalan Sehat

    • calendar_month Sab, 16 Okt 2021
    • account_circle admin
    • visibility 93
    • 0Komentar

    IPNU IPPNU memimpin barisan jalan sehat pemuda Desa Asempapan Jumat (15/10) kemarin TRANGKIL – Dalam rangka memperingati hari santri dan maulid Nabi Muhammad SAW, para pemuda Desa Asempapan menggelar kegiatan jalan sehat, Jumat (15/10). Aditya Setia Wardani, Sekretaris Panitia mengatakan, kegiatan ini terselenggara atas kerjasama IJMA’ (Ikatan Jamaah Masjid  Warotsatul Anbiya’), Karang Taruna Panji Satria […]

  • PCNU PATI. Ilustrasi THR. Photo by Christian Dubovan on Unsplash.

    THR

    • calendar_month Rab, 27 Apr 2022
    • account_circle admin
    • visibility 120
    • 0Komentar

    Minggu terakhir menuju hari kemenangan saya sering bertanya pada diri saya sendiri, pada hati dan nurani juga saya tanyai. Mengapa setiap orang ketika akan datang hari kemenangan setelah satu bulan full di kekang. Selalu sibuk dan ributnya minta ampun, ada yang minta bagi bagi THR, ada pula yang berbagi rejeki, ada pula yang masih berfikir […]

  • Konferensi Gabus Ketua Lama Memimpin Kembali

    Konferensi Gabus Ketua Lama Memimpin Kembali

    • calendar_month Sen, 7 Des 2015
    • account_circle admin
    • visibility 106
    • 0Komentar

    Senin, 30/11/15 Majlis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama Kec Gabus mengadakan Konferensi hal tersebut di lakukan sesuai dengan ketentuan dalam organisasi Nahdlatul Ulama apabila sudah berakhir masa jabatan maka akan di lakukan reorganisi.             Setelah ketua lama Saifullah memberikan laporan pertanggung jawaban baik secara administrasi atau pun yang lainnya, maka selanjutnya sidang akan di pimpin oleh […]

expand_less