Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita » Ketua Himasal Puji PCNU dan Pemkab. Pati

Ketua Himasal Puji PCNU dan Pemkab. Pati

  • account_circle admin
  • calendar_month Rab, 8 Jul 2020
  • visibility 64
  • comment 0 komentar

PATI-Rentetan persiapan santri lirboyo untuk kembali ke pesantren meneruskan tholabul ilmi sudah dilaksanakan. Dimulai dari koordinasi seluruh santri lirboyo di kabupaten Pati dan orang tua wali santri, diakhiri dengan perjalanan yang menyenangkan dan menggembirakan.

Persiapan keberangkatan santri Lirboyo asal Pati 

Pemberangkatan yang dimulai dari Asrama Haji Pati ini sangat meriah, Hadir dalam acara ini unsur dari pemda, anggota DPRD Kabupaten Pati maupun Jawa Tengah, pengurus PCNU, RMINU, LKNU dan juga para sesepuh alumni Lirboyo.

Sedikitnya 94 santri Lirboyo asal Pati berangkat dengan empat bus yang memiliki  fasilitas cukup mewah. Protocol kesehatan tetap dikedepankan selama keberangkatan.

Kepuasan dan kenyamanan perjalanan santri ini tidak bisa dilepaskan dari usaha panitia yang luar biasa  dalam mengkordinir para santri serta meyakinkan kepada wali santri untuk berangkat secara berjamaah. Dengan didahului rapit test di kantor PCNU Pati yang dimotori oleh Pemda kabupaten Pati melalui Tim Dinas Kesehatan, RMINU, LKNU Pati dan tim satgas COVID 19 PCNU Pati bekerja sama dengan Himpunan santri Pati Lirboyo (HIMASAL), para wali dantri cukup mantab untuk melepaskan anak-anaknya kembali mondok.

Ucapan Terimakasih

Mewakili semua santri Lirboyo, KH. Ahmad Rifai, ketua Himasal Pati mengaku terharu dengan langkahbyang fiambil PCNU Pati. Pihaknya menilai tindakan ini sangat positif.

“Kami mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada Pemda Kab.Pati, Pengurus PCNU Pati, RMINU, LKNU, khususnya Bapak Bupati dan Pak Endro (anggota DPRD Jawa Tengah) yang masing masing telah menyumbangkan satu bus, PPP serta PKB dan seluruh saudara saudaraku yang telah membantu terlaksananya acara pemberangkatan santri, mulai dari koordinasi, rapit tes sampai pada pemeberangkatan yang meriah dan sungguh diluar dugaan.” Ungkap KH. Rifai sesaat sebelum pemberangkatan santri Lirboyo.

Ia juga meluapkan rasa harunya melalui doa. KH. Rifai hanya berharap balasan dari Allah untuk semua pihak terkait.

“Semoga tindakan mulia ini akan di balas oleh Allah SWT dengan balasan yang berlipat ganda, amin.” Pungkasnya.(liwa/karim/ltn)

  • Penulis: admin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peringati Maulid Nabi, PR IPNU Blingjati Gelar Safari Maulid

    Peringati Maulid Nabi, PR IPNU Blingjati Gelar Safari Maulid

    • calendar_month Jum, 15 Okt 2021
    • account_circle admin
    • visibility 37
    • 0Komentar

      WINONG – Pimpinan Ranting IPNU Blingjati menyelenggarakan acara Safari Maulid dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW.  Acara digelar selama selama 11 hari mulai dari tanggal 7 – 18 Oktober yang bertepatan dengan 1-12 Rabi’ul Awwal 1443 H.  Lokasi acara berpindah – pindah, menggunakan sistem ganjil – genap. Pada malam ganjil lokasi acara di […]

  • Siap Tumbuhkan Tunas Huffadz, IPNU IPPNU Pati Kukuhkan Jam'iyyah Mudarosah

    Siap Tumbuhkan Tunas Huffadz, IPNU IPPNU Pati Kukuhkan Jam’iyyah Mudarosah

    • calendar_month Jum, 28 Mar 2025
    • account_circle admin
    • visibility 41
    • 0Komentar

      Pcnupati.or.id – Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) – Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kabupaten Pati, mengukuhkan Jam’iyyah Mudarosah Pelajar NU (JMPNU). Pengukuhan berlangsung di Lantai 4 Kampus 2 Madinatul Qur’an, Kecamatan Winong, Kamis (27/3/2025). JMPNU merupakan salah satu program unggulan dari Departemen Dakwah & Komunikasi (Dakom) PC IPNU IPPNU Pati. […]

  • PCNU PATI - BPUN Pati Kembali Terima Peserta dari Luar Daerah

    BPUN Pati Kembali Terima Peserta dari Luar Daerah

    • calendar_month Jum, 15 Apr 2022
    • account_circle admin
    • visibility 48
    • 0Komentar

    TRANGKIL – Bimbingan Pasca Ujian Nasional (BPUN) Kabupaten Pati kembali diselenggarakan pada tahun ini. Lokasinya seperti biasa, yakni di Kampung BPUN Pati, Desa Kadilangu, Kecamatan Trangkil, Kabupaten Pati. Sementara, tempat bimbingan disentralkan di Madrasah Diniyah Mansyaul Ulum. Adji Pratama Putra, Manajer BPUN Pati tahun 2022 menyebutkan, sebanyak 23 peserta berhasil lolos mengikuti program ini. Seperti […]

  • Diikuti 28 Ribu Orang, Jalan Sehat Santri Jawa Tengah 2024 Dibuka Gus Rozin dengan Meriah

    Diikuti 28 Ribu Orang, Jalan Sehat Santri Jawa Tengah 2024 Dibuka Gus Rozin dengan Meriah

    • calendar_month Ming, 27 Okt 2024
    • account_circle admin
    • visibility 92
    • 0Komentar

      Semarang – Puncak Acara Resepsi Peringatan Hari Santri Nasional Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Tengah 2024 melalui kegiatan Jalan Sehat Santri Jawa Tengah berlangsung meriah di Lapangan Pancasila Simpanglima, Kota Semarang, pada Ahad (27/10/2024). Ketua PWNU Jawa Tengah, KH Abdul Ghaffar Rozin dalam sambutannya menuturkan bahwa total peserta Jalan Sehat Santri Jawa Tengah […]

  • PCNU - PATI

    Fiqh Sosial Kiai Sahal Sebagai Solusi Problematika Umat

    • calendar_month Sab, 6 Agu 2022
    • account_circle admin
    • visibility 49
    • 0Komentar

    Oleh: Siswanto KH. Muhammad Ahmad Sahal Mahfudh merupakan seorang kiai yang  ‘alim dan faqih dalam berbagai disiplin ilmu. Kiai Sahal panggilan akrab beliau juga merupakan salah satu fuqaha abad kontemporer yang diakui oleh berbagai kalangan atas penguasaan ilmu fiqh dan ushul fiqhnya. Hal ini terbukti dengan produk pemikirannya yang terkenal dengan istilah fiqh sosial. Berkat […]

  • Koalisi Baru, Dua Lembaga dan Satu Banom NU Tanda Tangani MoU

    Koalisi Baru, Dua Lembaga dan Satu Banom NU Tanda Tangani MoU

    • calendar_month Sel, 28 Okt 2025
    • account_circle admin
    • visibility 3.951
    • 0Komentar

      pcnupati.or.id – Tiga Lembaga di bawah naungan PWNU Jawa Tengah teken MoU. Acara sakral tersebut berlangsung di Ponpes API Tegalrejo, Magelang pada Sabtu (25/10) lalu. Dua lembaga yang meneken kontrak tersebut adalah LP Ma’arif NU dan RMINU. Sementara satu lembaga yanf terlibat dalam MoU ialah Ikatan Pencak Silat NU Pagar Nusa. Ketua PWNU Jawa […]

expand_less