Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita » 10.000 Muslimat NU Se Kab Pati Hadiri Peresmian Gedung Baru Muslimat NU

10.000 Muslimat NU Se Kab Pati Hadiri Peresmian Gedung Baru Muslimat NU

  • account_circle admin
  • calendar_month Sel, 1 Agu 2023
  • visibility 180
  • comment 0 komentar

Pcnupati.or.id- Pimpinan Cabang Muslimat NU dan seluruh Muslimat se Kabupaten Pati mengadakan sholawatan dan istigasah dalam rangka peresmian gedung muslimat NU di Gedung Muslimat NU Desa Muktiharjo, Sabtu (29/7).

Hadir dalam acara tersebut dihadiri oleh selurus PAC Muslimat se kabupaten Pati baik dari pengurus atau tidak, selain itu juga dihadiri oleh Rois Syuriah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Kabupten Pati KH. M. Aniq Muhammadun, serta H. Dr. Jamal Makmur selaku wakil ketua PCNU Pati, Ketua Muslimat NU Jawa Tengah Hj. Ismawati, Wakil Gubernur Jawa Tengah H. Taj Yasin Maimoen dan anggota DPR RI Marwan Ja”far, Anggota DPRD Provinsi, Pj Bupati Pati Henggar Budi Anggoro serta Ketua PMI Pati Haryanto, para Kyai, muslimat NU serta tamu undangan lainnya.

Dalam kesempatan tersebut, Hj. Umi Hanik mengemukanan bahwa peresmian Gedung Muslimat NU ini akan menambah kolaborasi bersama dalam menciptakan kebaikan yang ada di Pemerintah Kabupaten Pati secara khusus dan masyarakat Pati secara umum.

“Kami atas nama panitia mengaturkan permohonan maaf atas segala kekurangan dalam persiapan acara hari ini, akan tetapi kami jajaran Pimpinan Cabang Muslimat NU kabupaten Pati telah mempersiapkan segala sesuatunya dengan maksimal. Selain itu kami menyampaikan permohonan maaf kepada seluruh ibu-ibu muslimat yang hadir karena Pimpinan Pusat Muslimat NU Hj. Khofifah tak bisa ikut hadir dalam peresmian gedung muslimat tercinta ini di karenakan ada kegiatan yang tak dapat diwakilkan, “ujur Hj. Umi Hanik dalam sambutannya

Ia juga momen akbar seperti ini mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh Ibu Muslimat se kabupaten Pati untuk segala dukungan dan doanya hanya dalam kurun waktu 11 bulan gedung Muslimat NU dapat berdiri dengan megah.

Adapun acara istighosah di pimpin oleh Ibu Nyai Hj. Salamah Aniq Muhammadun dengan di ikuti ibu-ibu Muslimat NU kurang lebih sebanyak 10 ribu peserta yang hadir dalam acara peresmian gedung Muslimat NU Kabupaten Pati. (*)

  • Penulis: admin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • PCNU-PATI

    Pesantren dan Community Development

    • calendar_month Sab, 15 Apr 2023
    • account_circle admin
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Oleh : Siswanto Seiring derasnya arus perubahan sosial akibat adanya modernisasi-industrialisasi mau tidak mau menuntut pesantren untuk memberikan reaksi atau respon secara memadai. Sedangkan respon pesantren dalam menghadapi perubahan yang berjalan selama ini ada yang lunak dan ada yang keras. Ada yang membuka, dan juga ada yang menutup diri. Namun meski ada yang mendifinisikan zaman […]

  • PCNU-PATI

    Cukuplah Kematian Sebagai Nasihat!

    • calendar_month Sel, 27 Des 2022
    • account_circle admin
    • visibility 151
    • 0Komentar

     “Mati Spektakuler” memuat kisah dan serpihan refleksi hidup. Efek yang dirasakan ketika membaca buku tersebut adalah merinding, takut dan sedih. Bukan karena takut akan kematian, melainkan takut akan amal ibadah yang belum mencukupi untuk terhindar dari api neraka dan belum pantas menjadi penghuni surga. Buku ini menjelaskan dengan detail, gamblang dan mampu menggetarkan perasaan “membuka” […]

  • Syuriyah NU Pati Ingatkan Kembali Warga untuk Taat Prokes

    Syuriyah NU Pati Ingatkan Kembali Warga untuk Taat Prokes

    • calendar_month Sen, 19 Jul 2021
    • account_circle admin
    • visibility 181
    • 0Komentar

    KH. Aniq Muhammadun, Ro’is Syuriyah PCNU Pati.  KOTA-Pengurus Cabang NU Pati kembali membuka suara mengenai kebijakan pemerintah selama pandemi. Hal ini disampaikan oleh KH. Aniq Muhammadun, Ro’is Syuriyah NU Pati.  Melalui video berdurasi sekitar tiga menit, kiai yang akrab disapa Yi Aniq ini menegaskan bahwa aturan pemerintah mengenai protokol kesehatan sudah sangat tepat.  Bahkan, KH. […]

  • Siswa MAN 1 Pati Kunjungi KPU, Ini Tujuannya

    Siswa MAN 1 Pati Kunjungi KPU, Ini Tujuannya

    • calendar_month Jum, 9 Sep 2022
    • account_circle admin
    • visibility 171
    • 0Komentar

    PATI – Puluhan siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Kabupaten Pati mendatangi kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) setempat, pada Kamis (8/9/2022) pagi. Di dampingi oleh para guru, mereka belajar memahami pendidikan politik. Hal itu agar nantinya mereka dapat berperan aktif di masyarakat ketika sudah mempunyai hak pilih.  Salah satu siswa kelas X MAN 1 Pati, […]

  • PCNU Pati Gelar Tasyakuran 94 Tahun NU

    PCNU Pati Gelar Tasyakuran 94 Tahun NU

    • calendar_month Ming, 2 Feb 2020
    • account_circle admin
    • visibility 129
    • 0Komentar

    PATI-Pimpinan Cabang Nahdlatul Ulama Kab. Pati, ahad pagi (2/2) mengadakan tasyakuran harlah ke-94 Nahdlatul Ulama. Acara diselenggarakan secara khidmat di Aula PCNU Pati. Acara Tasyakuran Harlah NU ke-94 di Aula Gedung PCNU Pati.  Dihadiri oleh beberapa pengurus harian tanfidziyah, suriyah, lembaga, banom hingga kader-kader NU yang saat ini menjadi DPRD Kab. Pati. Para pengirus MWC […]

  • Menuju Masjid Mandiri

    Menuju Masjid Mandiri

    • calendar_month Jum, 15 Jan 2016
    • account_circle admin
    • visibility 171
    • 0Komentar

    Masjid mengemban banyak fungsi. Tidak hanya sebagai tempat ibadah, masjid juga berfungsi untuk menggalakkan  kaderisasi, pendidikan, dan pemberdayaan ekonomi ummat. Selama ini fungsi sebagai tempat ibadah, pendidikan dan kaderisasi sudah bisa berjalan. Namun, fungsi masjid sebagai tempat pemberdayaan umat belum begitu optimal. Untuk itu, takmir masjid dan stakeholder harus memiliki jiwa entrepreneur (wirausaha) agar bisa […]

expand_less