Iklan
Berita

Syekh dari Yaman Kunjungi MTs Silahul Ulum

Pcnupati.or.id-TRANGKIL – MTs Silahul Ulum kedatangab tamu Syekh dari Hadramaut, Yaman, Ahad (3/9/2023). Beliau adalah Syekh Muhammad Hasan Mudir di Ribath Bahrun-Nur Mukalla Hadramaut yang hadir di Indonesia untuk berkunjung di beberapa tempat. 

Syekh Hasan hadir saat para siswa melaksanakan jamaah Shalat Dhuha.

Kepala MTs Silahul Ulum, Hariri mengatakan, sebelum Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) ada penanaman karakter siswa, yaitu Sholat Dhuha, Maulid Rosul, Doa Futuh, pembacaan Asmaul Husna dan beberapa dzikir yang lain. 

Iklan

Akan tetapi, dalam kesempatan itu, katanya, ditambah dengan pembacaan Aqaid 50 yang diiringi rebana dari kelas 9 Tahfidz.

“Alhamdulillah, sebelum pembacaan Aqaid 50, Syekh Muhammad Hasan hadir di lokasi sembari mendengarkan lantunan syair aqaid seket,” ucapnya.

Setelah pembacaan Aqoid 50, Syekh Hasan menyampaikan mauidhoh kepada guru dan siswa-siswi MTs Silahul Ulum didampingi penterjemah dari dewan guru, yaitu Kyai Imam Hambali. Dengan penuh perhatian, siswa-siswi menyimak apa yang disampakan oleh Syekh Muhammad Hasan.

Dalam mauidhohnya Syekh Hasan menyampaikan betapa pentingnya seseorang untuk mecari Ilmu, karena nantinya akan ada perbedaan antara orang yang berilmu dan tidak. 

Beliau juga memberikan semangat kepada siswa-siswi untuk memanfaatkan masa-masa belajar di Mts Silahul Ulum dengan baik. 

Acara ditutup dengan pembacaan doa untuk keistiqamahan seluruh siswa dan keberkahan lembaga pendidikan MTs Silahul Ulum dalam mendidik siswa dan masyarakat sekitar. 

Kemudian, dilanjutkan dengan mushafahah dengan siswa dan seluruh guru, siswa laki-laki musafahah dengan syekh Muhammad Hasan, dan siswi bermushafahah dengan istri beliau.(iam)

Iklan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Konten Terkait

Back to top button
bandar togel ppidsulsel.net stmik-hsw.ac.id bprdesasanur.com sv388 https://pa-kualakapuas.go.id/ widyagama.org univpancasila.com klik88 provider game slot www.paramadina.org slot gacor klik88 slot gacor scatter hitam slot gacor idn situs slot gacor live casino online game slot slot gacor pg slot gacor malam ini slot pragmatic play link tok99toto tok99toto login slot scatter hitam bojonegorokab.net menpan.net www.latinseminary.org k86sport login slot gacor zeus slot gacor idn slot mahjong mudah jackpot slot gacor 4d https://smpn10kotasukabumi.or.id/ slot klik88 klik88 login slot gacor slot demo