Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita » Halal Bihalal Dosen dan Mahasiswa Piaud Stainu Purworejo

Halal Bihalal Dosen dan Mahasiswa Piaud Stainu Purworejo

  • account_circle admin
  • calendar_month Sel, 2 Mei 2023
  • visibility 53
  • comment 0 komentar

Pcnupati.or.id- Purworejo- PIAUD STAINU Purworejo melaksanakan silaturrahim/Halal Bihalal bersama yang dihadiri oleh Dosen dan mahasiswa PIAUD STAINU Purworejo. Dilanjutkan dengan pembukaan acara dan membacakan ayat-ayat suci Al-Qur’an. Selasa 02 Mei 2023

“Dapat bersilaturahim untuk halal bihalal, kami mewakili segenap dosen prodi PIAUD STAINU Purworejo terimakasih telah meluangkan waktunya untuk hadir. Dan terimakasih untuk teman teman mahasiswa bisa melaksanakan silaturrahim bersama. Momen Syawal yang bertepatan dengan Hari Nasional pendidikan, bersyukur masih ada di dunia pendidikan. Bisa menghargai manusia yang memanusiakannya.” Jelas Naja perwakilan dari Prodi PIAUD

Hal senada disampakain oleh Ketua STAINU Purworejo Mahmud Nasir,S.Fil.I.,M.Hum beliau menyampaikan “Senantiasa untuk bersyukur diberikan nikmat. Baik nikmat iman maupun Islam dengan mengucapkan kalimat Tahmid _Alhamdulillah_, mengucapkan terimakasih kepada jajaran prodi PIAUD STAINU Purworejo dan teman teman mahasiswa yang sudah mengkondisikan acara halal bihalal hari ini. Pada kesempatan kita satu instansi menjadi rutinitas masyarakat kampus Purworejo untuk saling mengingatkan satu sama lain untuk saling memaaf – maafkan. Dengan Acara halal bihalal pada bulan Syawal saat ini sangat tepat, juga sebuah tradisi yang ada di Indonesia. Semoga kita dipertemukan di bulan Ramadhan yang akan datang.”

Ikrar Halal Bihalal perwakilan dari mahasiswa PIAUD semester 4 yaitu Bunda Mafruhah beliau menyampaikan ” mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri, meminta maaf yang sebesar-besarnya jika dari kita banyak kesalahan yang disengaja maupun tidak disengaja. Kami dari semester 4 melakukan syukuran.”

Nurjanah,S.Sos.I.,M.Pd selaku kaprodi PIAUD STAINU Purworejo beliau menyampaikan ” saya mengapresiasi kepada teman teman mahasiswa semester 4 yang sudah mendorong/mensupport HMPS untuk melaksanakan acara halal bihalal dosen dan mahasiswa PIAUD STAINU Purworejo. Saya mewakili prodi PIAUD STAINU Purworejo menerima ikrar dari mahasiswa PIAUD STAINU Purworejo. Beliau juga menyampaikan bahwa meminta maaf itu mudah tetapi memaafkan itu sulit. ada 4 golongan yang dirindukan surga. Orang yang senang membaca al Quran,  Bisa menjaga Lisan, Memberikan makan, Orang yang melaksanakan puasa di bulan Ramadhan.” (Salma Ulfatunnisa Anjali)

  • Penulis: admin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Inilah 33 Siswa Madrasah yang Wakili Pati ke KSM Jateng

    Inilah 33 Siswa Madrasah yang Wakili Pati ke KSM Jateng

    • calendar_month Kam, 1 Agu 2019
    • account_circle admin
    • visibility 48
    • 0Komentar

    Kemenag Kabupaten Pati akan mengirimkan 33 siswa madrasah sebagai perwakilan dalam Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat provinsi. Pengiriman ini sebagai tindak lanjut penyelenggaraan KSM tingkat Kabupaten yang telah dilaksanakan pada 20 Juli kemarin. Demikian diputuskan dalam rapat koordinasi antara Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pati dengan Komite KSM Kabupaten yang diselenggarakan pada Kamis (1/8) siang di […]

  • Musim Hujan Tiba, LPBI NU: Air Bersih Masih Langka

    Musim Hujan Tiba, LPBI NU: Air Bersih Masih Langka

    • calendar_month Sel, 26 Nov 2019
    • account_circle admin
    • visibility 57
    • 0Komentar

    WINONG-Meskipun musim penghujan telah datang, namun kekeringan masih twrjadi di beberapa daerah. Kecamatan Winong misalnya. Selama awal musim penghujan ini, kebutuhan akan air bersih masih sukar terpenuhi. Pendistribusian air bersih di Winong kidul oleh Lazisnu, LPBI NU dan PMI Pati, Senin (25/11). Dihimpun dari LPBI NU Pati, penyebab utama fenomena ini merupakan dampak dari musim […]

  • PCNU - PATI

    Sejarah ISIS

    • calendar_month Rab, 27 Jul 2022
    • account_circle admin
    • visibility 52
    • 0Komentar

    Buku ini membahas tentang ISIS (Islamic State Irak and Suriah), yang menurut penulis- Ahmad Yanuana Samantho, berbahaya bagi Negara-negara di dunia, termasuk kedaulatan Negara Indonesia. Ada sembilan bab dalam buku ini, jika dirampingkan maka paling tidak ada tiga pembahasan. Pertama, tentang ISIS. Kedua, tentang    Illuminati dan terakhir membahas Wahhabi. Penulis menyatakan ketiganya, saling berkaitan. Penulis […]

  • MMH Tayu  mengadakan Kuliah Subuh dan dialog Ramadhan

    MMH Tayu mengadakan Kuliah Subuh dan dialog Ramadhan

    • calendar_month Kam, 30 Jun 2016
    • account_circle admin
    • visibility 98
    • 0Komentar

    Pati.  Bertempat di Masjid alun-alun Tayu ratusan siswa-siwsi MA Miftahul Huda Tayu mengadakan kuliah subuh dan dialog Ramadhan, 10/6, kemarin Kuliah subuh ini bertujuan untuk memberikan motivasi terhadap para siswa dan siswi, meskipun bulan puasa jangan sampai malas atau mengurangi kegiatan karena alasan lemas dan capek. Melalui siraman rohani ini, kita di ajak menyelami nikmatnya […]

  • Melawan Gerakan Sosmed Wahabi

    Melawan Gerakan Sosmed Wahabi

    • calendar_month Sen, 17 Jan 2022
    • account_circle admin
    • visibility 44
    • 0Komentar

     Oleh : M. Dani Habibi* Kita tentu sudah mengetahui bahwa negara Indonesia adalah negara yang mempunyai penduduk muslim terbesar di dunia. Hal ini tentu menjadi lahan subur bagi para penggerak Islam baik yang bersifat tradisonal, modern atau fundamental.  Setiap gerakan Islam, pastinya punya ciri khas masing-masing. Mulai dari yang bercorak tradisionalis seperti menjaga tradisi leluhur […]

  • PCNU-PATI Photo by Pawan Thapa

    Bagai Pungguk Menjerat Bulan Part 3

    • calendar_month Ming, 16 Jul 2023
    • account_circle admin
    • visibility 94
    • 0Komentar

    Oleh : Elin Khanin Akhirnya, setelah insiden itu, Salman menemukan alasan untuk bertahan hidup di pesantren. Apalagi kalau bukan karena Bu Nyai Maryam—perempuan pemilik kecantikan di atas rata-rata. Bahkan mungkin setiap inchi darinya adalah dambaan setiap wanita. Body S-line, wajah V-line, kulit seputih kapas, mata bulat dengan dua lipatan kelopak mata, hidung tinggi tapi kecil, […]

expand_less