Iklan
Kolom

4 Langkah yang Perlu Dilakukan Ketika Terjadi Banjir 

Oleh : Angga Saputra

Sejumlah wilayah di Kabupaten Pati tergenang banjir baru-baru ini. Ketinggian air pun bervariasi, bahkan ada yang mencapai satu meter lebih.

Di beberapa desa, banjir merupakan bencana musiman yang hampir terjadi setahun sekali. Para warga rerdampak pastinya banyak yang mengalami kerugian materiil.

Iklan

Nah, kira-kira apa saja yang bisa kalian lakukan ketika banjir datang menerjang.

1. Amankan Dokumen Penting

Dokumen penting seperti sertifikat, ijazah, akte kelahiran dan lainnya perlu kalian selamatkan. Sebab jika dokumen-dokumen itu hilang, pastinya akan membutuhkan waktu dan biaya untuk mengurusnya kembali. 

2. Siapkan Peralatan Siaga Banjir

Sejumlah alat perlu kalian siapkan untuk mengantisipasi terjadinya banjir. Seperti pakaian, pelampung, dan sejumlah uang tunai. 

3. Amankan Peralatan Elektronik di Tempat yang Tinggi

Peralatan-peralatan elektronik perlu kalian amankan di tempat yang tinggi. Seperti TV, radio, kulkas dan sebagainya. Selain itu, pastikan bahwa aliran listrik telah kalian matikan. Itu untuk mengantisipasi jika ada korsleting kabel listrik.

4. Evakuasi Diri

Pastikan diri kalian beserta keluarga aman dari bencana banjir. Jika banjir datang, segera hubungi ketua RT atau perangkat desa setempat. Pastikan kalian mengetahui lokasi yang aman, seperti posko-posko banjir atau pun tempat pengungsian yang disediakan oleh pemerintah desa maupun kabupaten. 

Iklan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Konten Terkait

Back to top button
bandar togel ppidsulsel.net stmik-hsw.ac.id bprdesasanur.com sv388 https://pa-kualakapuas.go.id/ widyagama.org univpancasila.com klik88 provider game slot www.paramadina.org slot gacor klik88 slot gacor scatter hitam slot gacor idn situs slot gacor live casino online game slot slot gacor pg slot gacor malam ini slot pragmatic play link tok99toto tok99toto login slot scatter hitam bojonegorokab.net menpan.net www.latinseminary.org k86sport login slot gacor zeus slot gacor idn slot mahjong mudah jackpot slot gacor 4d https://smpn10kotasukabumi.or.id/ slot klik88 klik88 login slot gacor slot demo